Minggu, 19 April 2009

Rosella Teh Blitar



Anda pasti sudah tidak asing lagi dengan Teh Rosella, teh kesehatan yang sangat banyak manfaatnya. Kami menamakan Rosella Blitar karena sebagian besar dari stock rosella kami berasal dari daerah Blitar dan Kediri.

Teh Rosella atau Teh Merah dikenal dengan nama beragam : Teh Rosella, Hibiscus tea, Teh Mekah, Teh Yaman. Rosella disebut juga Karkade (Arab), Kezeru (Jepang), Merambos Hijau (Jateng), Asam kesur (Meranjat), Kesew Jawe (Pagar Alam), Asam Jarot (Sp. Padang), Asam Rejang (Muara Enim) dan Hisbiscus Sabdariffa L adalah tanaman yang banyak terdapat di daerah tropis dan sub tropis. Tanaman ini berasal dari India dan Afrika, bunganya berwarna merah dan tebal serta memiliki aroma yang khas dan rasanya asam, namun menyegarkan dan menyehatkan.
Bunga ini mengandung khasiat penyembuhan yang sangat ampuh. Dari sisi perbandingan vit C nya, ternyata rosella mempunyai kandungan 20 kali lipat vit C yang terdapat pada citrus (lemon).Tiap 100gram rosella mengandung : kalori 49 kalori, Protein 1,9 gram, Lemak 0,1 gram, Karbohidrat 12,3 % , β karotene 3 gram, fiber 1,2 gram, kalsium 0,0172 mg, fhospor (p) 0,57 mg, besi (fe) 0,029 mg, dll.Dengan kandungan yang luar biasa, rosella mampu menanggulangi berbagai jenis penyakit.


Khasiat Teh Bunga Rosella :

1 Menormalkan tekanan darah (hypotensive) serta menurunkan kadar gula dalam darah (antidiabetik)
2 Menurunkan kadar asam urat, kolesterol & tigliserida
3 Meningkatkan stamina dan daya tahan tubuh
4 Mengurangi batuk, sakit tenggorokan dan sariawan.
5 Memperbaiki metabolisme,Pencernaan & melancarkan Buang Air Besar
6 Dapat menurunkan berat badan, cocok untuk program diet.
7 Mengawetkan kehalusan kulit dan Mengurangi Keriput
8 Mencegah pengeroposan tulang
9 Baik untuk PEROKOK karena dapat mengurangi dampak negatif dari Nikotin serta dapat membasmi virus TBC dan mengurangi ketergantungan terhadap NARKOBA seta mencegah KANKER
10 Bersifat detoksifikasi, menetralkan racun.
11 Menghambat tumbuhnya kanker.
12 Menurunkan tingkat penggumpalan lemak di hati.
13 Mengurangi pusing / migraine.
14 Mengandung multivitamin, termasuk vit.C dan Beta karoten.
15 Membantu memulihkan dari ketergantungan obat.
16 Bagi Anak-anak bermanfaat mempercepat pertumbuhan OTAK, karena mengandung OMEGA-3 dan memacu pertumbuhan DHA.
17 Melindungi dari infeksi kuman, anti bakteri , anti virus serta dapat mengobati keracunan.

Cara penyajian :
Untuk meminumnya diseduh di air panas (yang suhunya maks.70 derajat Celsius) agar tidak rusak vitamin C-nya. Setiap kali minum cukup 2-3 kelopak bunga Rosella, untuk menjaga stamina cukup satu kali sehari, sedangkan untuk mengobati penyakit ringan ataupun kronis bisa meminumnya 2-3 kali sehari. Meminumnya bisa dengan menambahkan gula batu atau madu untuk mendapatkan rasa dan khasiat yang lebih baik. Dan jangan lupa kalau meminum Teh Rosella setelahnya harus meminum banyak air putih karena sifatnya yang diuretik yaitu menyerap air dalam tubuh sehingga biasanya setelah meminum teh Rosella kita akan banyak buang air kecil.
Untuk penyajian bisa pakai es untuk menambah kesegaran.
Tidak ada over dosis, karena teh merah bunga rosella betul-betul aman, tanpa efek samping, dan bisa di minum segala usia. Untuk ukuran ideal, minum setiap hari pagi dan sore, dan rasakan hasilnya dalam 4 minggu. Tersedia dalam 2 jenis yaitu merah dan hitam.




Harga Rosella Merah :
50 grm @ Rp.10.000,-
50 grm @ Rp. 8.000,- (min. 5 bungkus)
1 kg @ Rp.115.000,-
Harga Rosella Hitam :
50 grm @ Rp.12.000,-
50 grm @ Rp. 9.000,- (min. 5 bungkus)
1 kg @ Rp.130.000,-

Untuk pemesanan dapat menghubungi : Yulia (HP.0812 10532116) , Jl. Inpres-Larangan-ciledug-Jakarta selatan.


Salam,
Trishan Shop

Sabtu, 18 April 2009

Sprei, Bedcover, Bantal Cinta, Tempat Majalah, dll

Beberapa perlengkapan rumah tangga yang kami sediakan adalah sebagai berikut......

TriShan